Selamat Datang Kawan dan Terima Kasih atas Kunjungannya

Kamis, 16 April 2020

Tips Pendampingan Belajar di Rumah

Belajar itu MUDAH
Akibat wabah Covid-19 menyebar di Indonesia, semua kegiatan yang berkaitan dengan mengumpulkan Orang dibatasi bahkan ditiadakan, termasuk kegiatan belajar di sekolah. 
Sebagai fasilitator belajar dari rumah, guru punya peran penting untuk ini. Guru wajib memberi pengalaman belajar yang bermakna untuk peserta didik.
Di kutip dari tulisan Tanoto Foundation membuat tips dan panduan guru bagi guru mendampingi siswa belajar dari rumah dengan bermakna. maka penulis menulis 3 hal atau tiga tips mendampingi belajar di rumah sesuai kondisi sekolah dan anak didik kami sebagai berikut:

Selasa, 14 April 2020

PPDB SMP Negeri 6 Bontoramba

Berhubung Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Tentang Pmbatasan Penyebaran COVID-19, maka metode pendaftaran peserta didik baru untuk tahun ajaran 2020-2021 dilakukan secara Online. Maka Panitia PPDB SMP Negeri 6 Bontoramba akan mengumpulkan data calon Peserta didik baru di halaman ini, pada LINK berikut:

Formulis Pendaftaran
Peserta Didik Baru (Upload)
LOGO SEKOLAH

Semoga Menghasilkan Calon Pesrta didik  lebih baik dan di didik untuk Bermanfaat bagi Negara, Bangsa, Agama dan Keluarga.
Alumni SMPN 6 Bontoramba '19

Jumat, 10 April 2020

CAHAYA DAN OPTIK

Berhubung karena masa belajar di rumah yang sebelumnya diperpanjang hingga 14 Mei 2020, sekarang diperpanjang hingga 21 april 2020 untuk semua jenjang sekolah SD-SMP sekabupaten Jeneponto, maka khusus kelas 8.1 SMP Negeri 6 Bontoramba, akan belajar dan mengirim tugas di sini. Materi terakhir IPA adalah Cahaya dan Optik.
SIlahkan Upload Tugas Sesuai Aturan yang di grup Whatsapp Kelasnya.



Cahaya dan OPtik

Kirim berdasarkan Topik Materi. SIlahkan Belajar.

Rabu, 08 April 2020

Eksperimen Sains dengan Air

Salah satu kebutuhan vital manusia adalah air, terutama untuk keperluan minum dan bersuci (taharah). Orang bisa bertahan hidup lebih lama tanpa makan, tetapi tidak tanpa air. Dari laut air menguap ke udara, lalu dibawa angin ke tempat tertentu menjadi tetesan-tetesan hujan yang membasahi bumi. Sebagian untuk kebutuhan langsung tetumbuhan, hewan, dan manusia. Sebagian terserap ke dalam tanah menjadi cadangan atau persediaan air tanah.Manfaat utama air di muka bumi ini adalah sebagai sumber dan pemelihara kehidupan, termasuk kehidupan manusia. Banyak sekali ayat dalam Alquran yang menyatakan bahwa kehidupan (tumbuhan, hewan, dan segala kehidupan) di muka bumi terjadi dengan adanya air. 
Nah, terlepas dari manfaat secara umum tersebut , berikut ada eksperimen sains/IPA, berkaitan dengan air,  silahkan di simak.

Minggu, 05 April 2020

Ujian Sekolah SMPN 6 Bontoramba 2020

Silahkan Upload Jawaban d sini:
Berdasarkan hari, silahkan klik saja:
UJian Online

Bagi yang Bermasalah Selama Ujian Sekolah dari Senin- Kamis. Tugas Susulan sebagai pengganti di kirim di hari : JUMAT, 10-4-2020, 
Mapel : PAI, B, Indonesia, Seni Budaya dan Prakarya, Info selanjutny di grup WA Kelas.

Dan ntuk MAPEL, PPkn dan IPS .. silahkan tunggu Info selanjutnya.. JUMAT SORE.